Tag Archives: Grand Opening

Grand Opening Coffee Toffee Pekanbaru

Minggu sore kemarin, saya bersama rekan-rekan IG-er Pekanbaru, mendapat kesempatan untuk meramaikan event Grand Opening salah satu brand lokal coffee shop ternama di Indonesia.

Coffee Toffee.

Yes, pada tanggal 20 Desember 2015 kemarin, gerai Coffee Toffee di Pekanbaru resmi dibuka. Ini adalah gerai Coffee Toffee yang ke-154 di seluruh Indonesia dan merupakan gerai ketiga di Pulau Sumatera setelah Dumai dan Padang. Continue reading

Advertisement

Grand Opening Philips Home Lighting Store Pekanbaru

Di akhir September 2013 lalu, saya berkesempatan mewakili Kumpulan Emak Blogger (KEB) Pekanbaru untuk datang di acara Grand Opening Philips Home Lighting Store Pekanbaru. Jadi, per tanggal 20 September 2013 lalu, Philips Indonesia resmi membuka Philips Home Lighting Store pertama di Pekanbaru, tepatnya di Grand Central Bangunan jalan Soekarno Hatta Pekanbaru. Ini adalah Philips Home Lighting Store cabang ke-18 di Indonesia dan cabang ke-3 di Sumatera.

Continue reading